RPP PAK SD Kelas 4 Semester 1

Silahkan Download:
Format Word
Format Pdf


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mapu memahami kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Mendaftarkan berbagai hal tentang kemahakuasaan Allah tentang penciptaan.
Alokasi Waktu          :    6 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat menyebutkan hari-hari penciptaan.
  2. Siswa dapat menjelaskan cara Allah menciptakan ciptaanNya.
  3. Siswa dapat mengidentifikasi benda-benda di sekitarnya ke dalam hari-hari penciptaan.
  4. Siswa dapat menjelaskan perbedaan penciptaan manusia dengan ciptaan lainnya.
  5. Siswa dapat membedakan penciptaan manusia dengan ciptaan lainnya.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Konsep kemahakuasaan Allah tentang penciptaan.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Diskusi, Ceramah, Tanya-jawab dan Observasi.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan Pertama
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Menyegarkan ingatan tentang seluruh materi di kelas I, II dan III.
2)      Motivasi: Segala sesuatu berasal dari Allah.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru menceritakan penciptaan Allah atas alam semesta dan segala isinya.
2)      Siswa mengurutkan hari-hari penciptaan dari cerita guru.
3)      Siswa menyebutkan hari-hari penciptaan dengan hafalan di depan kelas.
c.       Penutup
Guru merangkum materi pembelajaran.
  1. Pertemuan kedua
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat hari-hari penciptaan.
2)      Motivasi: Segala sesuatu berasal dari Allah.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru membagi siswa dalam kelompok.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa mendata benda-benda sekitarnya dan menggolongkan ke dalam hari-hari penciptaan.
3)      Guru dan siswa sama-sama membahas pekerjaan siswa.
4)      Guru menceritakan cara Allah menciptakan alam semesta.
5)      Guru menceritakan cara Allah menciptakan manusia.
6)      Siswa mencari perbedaan cara penciptaan alam semesta dengan manusia.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006
  4. Buku PAK kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Lisan, Tes Tertulis.
  2. Bentuk Instrumen: Pemaparan, Uraian.
  3. Contoh Instrumen:
Sebutkan hari-hari penciptaan!
a.       Siapakah manusia pertama yang diciptakan Allah?
b.      Dari apakah manusia diciptakan?
c.       Sebutkan dan jelaskan kelebihan manusia dibandingkan dengan makhluk lain!



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mampu memahami kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Menyebutkan berbagai penyembuhan yang dilakukan oleh Tuhan Yesus.
Alokasi Waktu          :    6 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat mendaftarkan dari Alkitab penyakit-penyakit yang pernah disembuhkan.
  2. Siswa dapat menjelaskan cara Yesus dalam menyembuhkan penyakit.
  3. Siswa dapat mengemukakan pendapatnya cara meminta penyembuhan bagi Yesus.
  4. Siswa dapat menyebutkan nama-nama penyakit di zaman sekarang yang sulit disembuhkan oleh manusia.
  5. Siswa dapat mempertanyakan asal kuasa Yesus untuk menyembuhkan penyakit.
  6. Siswa dapat melatih diri untuk memohon penyembuhan jika ada/dia sedang sakit.
  7. Siswa dapat mengimani kemahakuasaan Allah atas penyakit.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Kemahakuasaan Allah atas penyakit.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Bercerita, Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan ketiga
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat penciptaan Allah atas segala-galanya.
2)      Motivasi: Allah Dokter yang ajaib.
b.      Kegiatan Inti
1)      Siswa mendata beberapa mujizat penyembuhan yang dilakukan oleh Tuhan Yesus dari Alkitab.
2)      Guru dan siswa merangkum nama-nama penyakit yang pernah disembuhkan oleh Tuhan Yesus.
3)      Guru menjelaskan cara Tuhan Yesus dalam melakukan penyembuhan.
c.       Penutup
Guru merangkum materi pembelajaran.
  1. Pertemuan keempat
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat penyembuhan yang dilakukan oleh Tuhan Yesus.
2)      Motivasi: Yesus menyembuhkan tidak memakai alat medis seperti dokter.
b.      Kegiatan Inti
1)      Siswa mendata cara Yesus menyembuhkan penyakit.
2)      Guru dan siswa mengurutkan cara Yesus menyembuhkan penyakit.
3)      Siswa berdiskusi untuk mencari cara meminta penyembuhan kepada Yesus.
4)      Guru menjelaskan cara meminta penyembuhan kepada Yesus.
5)      Guru dan siswa bersama-sama membahas penyakit di zaman sekarang yang sulit untuk disembuhkan.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Tertulis
  2. Bentuk Instrumen: Jawaban Singkat, Uraian.
  3. Contoh Instrumen:
a.       Darimanakah kuasa Tuhan Yesus dalam melakukan penyembuhan?
b.      Adakah penyakit yang tidak dapat disembuhkan oleh Tuhan Yesus?
c.       Carilah penyakit-penyakit lain dari Alkitab selain dari kitab Injil yang dapat disembuhkan dalam kuasa Tuhan Yesus!



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mampu mensyukuri kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Menceritakan kuasa Yesus atas makanan.
Alokasi Waktu          :    3 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat menceritakan mujizat Yesus memberi makan 5000 orang.
  2. Siswa dapat mendaftarkan contoh-contoh lain dari Alkitab.
  3. Siswa dapat menjelaskan makna mujizat Yesus memberi makan 5000 orang.
  4. Siswa dapat mempertaanyakan asal kuasa Yesus atas makanan.
  5. Siswa dapat mengimani kemahakuasaan Allah atas makanan.
  6. Siswa dapat mensyukuri atas makanan yang disediakan oleh Allah.
  7. Siswa dapat memilah Doa Bapa Kami tentang permohonan atas makanan.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Yesus memberi makan 5000 orang.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Bercerita, Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan kelima
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat kuasa Allah atas penyakit.
2)      Motivasi: Makan untuk hidup.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru menceritakan mujizat yesus memberi makan 5000 orang.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa mencari makna mujizat Yesus.
3)      Guru menjelaskan makna mujizat Yesus.
4)      Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok.
5)      Dengan bimbingan guru, siswa mencari contoh-contoh lain berkuasanya Allah atas makanan.
6)      Guru merangkum dan menjelaskan makna mujizat berkuasanya Allah atas makanan.
c.       Penutup
1)      Guru merangkum materi pembelajaran.
2)      Guru memberikan tugas (PR).

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK, kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007.

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Penugasan
  2. Bentuk Instrumen: Observasi.
  3. Contoh Instrumen:
Carilah contoh-contoh mujizat Allah atas makanan dari Alkitab selain dari kitab Injil!




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapart menunjukkan pemahman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mampu memahami kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Menceritakan kuasa Yesus Kristus atas air.
Alokasi Waktu          :    6 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat menceritakan mujizat Yesus mengubah air menjadi anggur.
  2. Siswa dapat menjelaskan makna mujizat Yesus mengubah air menjadi anggur.
  3. Siswa dapat mendaftarkan beberapa contoh dari Alkitab berkuasanya Allah atas air.
  4. Siswa dapat mempertanyakan asal kuasa Yesus atas air.
  5. Siswa dapat mengimani kemahakuasaan Allah atas air.
  6. Siswa dapat merancang sikap untuk mensyukuri kemahakuasaan Allah atas air.
  7. Siswa dapat menggunakan air dengan secukupnya.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Mujizat Yesus mengubah air menjadi anggur.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Bercerita, Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan keenam
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat kuasa Allah atas makanan.
2)      Motivasi: Air adalah kebutuhan utama manusia, tetapi Allah lebih tinggi dari air.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru menceritakan mujizat Yesus mengubah air menjadi anggur.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa mencari makna cerita.
3)      Guru menjelaskan makna cerita tersebut.
c.       Penutup
Guru merangkum materi pembelajaran.
  1. Pertemuan ketujuh
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat mujizat Yesus mengubah air menjadi anggur.
2)      Motivasi: Kasih Allah seperti air.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa mencari bukti kemahakuasaan Allah atas air.
3)      Guru dan siswa mengurutkan secara sistematis hasil pekerjaan siswa.
4)      Guru menjelaskan makna kemahakuasaan Allah dari setiap contoh.

c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007.

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Lisan
  2. Bentuk Instrumen: Jawaban Singkat
  3. Contoh Instrumen:
a.       Dari manakah kuasa Yesus atas air?
b.      Apakah yang terjadi di Kana?
c.       Bolehkan manusia hidup tanpa air?



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menybutklan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mampu memahami kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Menceritakan kuasa Allah atas kematian.
Alokasi Waktu          :    6 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat mendaftarkan orang-ornag yang pernah dibangkitkan Yesus dari kematian yang bersumber dari Alkitab.
  2. Siswa dapat menceritakan mujizat Yesus membangkitkan orang mati.
  3. Siswa dapat menceritakan cara-cara Yesus membangkitkan orang mati.
  4. Siswa dapat menjelaskan tujuan kebangkitan Yesus.
  5. Siswa dapat mempertanyakan asal kuasa Yesus atas kematian.
  6. Siswa dapat mengimani kemahakuasaan Allah atas kematian.
  7. Siswa dapat melatih sikap untuk mensyukuri kemahakuasaan Allah atas kematian.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Allah berkuasa atas kematian.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Bercerita, Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan kedelapan
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat Allah berkuasa atas air.
2)      Motivasi: Kematian tidak perlu ditakuti.
b.      Kegiatan Inti
1)      Dengan bimbingan guru, siswa membaca kitab Injil dan menemukan Nats-nats yang menceritakan Yesus membangkitkan orang mati.
2)      Guru membimbing siswa untuk mengurutkannya.
3)      Guru menceritakan beberapa contoh bagaimana Yesus membangkitkan orang mati.
4)      Dengan bimbingan guru, siswa menjelaskan cara Yesus membangkitkan orang mati.
5)      Dengan bimbingan guru, siswa mencari contoh lain dari kitab lain, membangkitkan orang mati dengan kuasa Allah.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.
  1. Pertemuan kesembilan
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat contoh lain bangkitnya orang mati atas kuasa Allah.
2)      Motivasi: Kematian tidak perlu ditakuti.

b.      Kegiatan Inti
1)      Dengan bimbingan guru, siswa mambuka Mat 28:1-10, Mrk 16:1-8, Luk 24:1-12, Yoh 20:1-10.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa menyatukan cerita tersebut.
3)      Siswa menceritakan kembali.
4)      Guru menjelaskan tujuan kebangkitan Yesus atas kematian.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK kelas BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Lisan
  2. Bentuk Instrumen: Jawaban Singkat
  3. Contoh Instrumen:
a.       Di bukit apakah Yesus disalibkan?
b.      Pada hari keberapakah Yesus bangkit?
c.       Berapakah jumlah murid-murid Tuhan Yesus?
d.      Apakah artinya Kristen?
e.       Siapakah Yesus itu?




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mampu memahami kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Menjelaskan adanya kuasa Allah dalam kehidupan manusia sehari-hari.
Alokasi Waktu          :    6 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat menjelaskan tujuan diciptakannya alam semesta.
  2. Siswa dapat menyebutkan kebutuhan manusia sehari-hari.
  3. Siswa dapat mempertanyakan asal kebutuhan manusia.
  4. Siswa dapat menjelaskan makna kehadiran Allah dalam kehidupan sehari-hari.;
  5. Siswa dapat mengimani kemahakuasaan Allah atas hidup manusia sehari-hari.
  6. Siswa dapat merancang cara mensyukuri kemahakuasaan Allah atas hidup manusia sehari-hari.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Allah berkuasa atas hidup manusia sehari-hari.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan kesepuluh
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat kemahakuasaan Allah atas kematian.
2)      Motivasi: Allah menyediakan kebutuhan manusia.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok diskusi.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa mendiskusikan tujuan Allah menciptakan alam semesta.
3)      Siswa mendiskusikan apakah itu kebutuhan manusia.
4)      Siswa mendiskusikan 2 jenis kebutuhan manusia.
5)      Guru menjelaskan apa itu ke-2 hal kebutuhan manusia.
6)      Siswa menuliskan contoh-contohnya.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.
  1. Pertemuan kesebelas
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat tujuan Allah menciptakan alam semesta.
2)      Motivasi: Allah menyediakan segala kebutuhan manusia.
b.      Kegiatan Inti
1)      Siswa menuliskan segala kebutuhannya sehari-hari.
2)      Guru dan siswa membahas makna kehadiran Allah dalam kehidupan manusia sehari-hari.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Tertulis
  2. Bentuk Instrumen: Uraian
  3. Contoh Instrumen:
a.       Ada berapa banyak kebutuhan manusia?
b.      Tuliskan apa-apa kebutuhan manusia sehari-hari!




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjik

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mengakui keterbatasannya sebagai manusia dan ketergantungannya pada kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Mensyukuri keterbatasan yang ada pada dirinnya sebagai siswa dan sebagai manusia sebagai ciptaan Allah.
Alokasi Waktu          :    7 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat mendaftarkan kelebihan yang ada pada dirinya.
  2. Siswa dapat mendaftarkan kekurangan yang ada pada dirinya.
  3. Siswa dapat membandingkan keberadaan dirinya dengan makhluk lain.
  4. Siswa dapat menjelaskan makna keterbatasan yang ada pada dirinya.
  5. Siswa dapat membuktikan keterbatasan yang ada pada diri manusia.
  6. Siswa dapat mengisi kekurangan kita dengan kelebihan yang ada pada diri kita.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Konsep keterbatasan manusia.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan keduabelas
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat kuasa kepada kehidupan sehari-hari manusia.
2)      Motivasi: Manusia memiliki keterbatasan yang menyatakan harus tunduk pada Allah.
b.      Kegiatan Inti
1)      Dengan bimbingan guru, siswa menyebutkan kelebihan yang ada pada dirinya.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa menyebutkan kekurangan yang ada pada dirinya.
3)      Guru menjelaskan bahwa setiap manusia memiliki kekurangan dan kelebihan.
c.       Penutup
Guru merangkum materi pembelajaran.
  1. Pertemuan ketigabelas
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat kelebihan dan kekurangannya.
2)      Motivasi: kelemahan adalah kekuatan, kekuatan adalah kelemahan.
b.      Kegiatan Inti
1)      Dengan bimbingan guru, siswa melakukan observasi membandingkan dirinya dengan makhluk lain.
2)      Guru dan siswa bersama-sama membahas hasil kerja siswa.
3)      Guru menjelaskan kelebihan manusia dibandingkan dengan makhluk lain.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.
  1. Pertemuan keempatbelas
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat kelebihan manusia dibandingkan dengan makhluk lain.
2)      Motivasi: Setiap manusia memiliki kekurangan.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru menjelaskan arti kata keterbatasan.
2)      Guru menjelaskan tujuan Allah menciptakan manusia memiliki keterbatasan.
3)      Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mengumpulkan klipping tentang bencana alam dan berita dukacita.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007.

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Lisan
  2. Bentuk Instrumen: Uraian
  3. Contoh Instrumen:
a.       Kenapa manusia diciptakan berbeda dengan yang lainnya?
b.      Siapakah lebih tinggi manusia dengan malaikat Allah?
c.       Samakah kedudukan semua manusia di bumi ini?




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia itu dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mampu mengakui keterbatasannya sebagai manusia dan ketergantungannya pada kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Mendaftarkan contoh-contoh nyata keterbatasan manusia dalam hidupnya.
Alokasi Waktu          :    3 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat mendaftarkan hal-hal di luar kemampuan manusia.
  2. Siswa dapat mempertanyakan asal keselamatan yang ada pada manusia.
  3. Siswa dapat mengoreksi kelemahannya sebagai siswa.
  4. Siswa dapat menjelaskan asal keselamatan yang ada pada manusia.
  5. Siswa dapat meyakini asal keselamatan yang ada pada manusia.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Contoh-contoh keterbatasan.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan kelimabelas
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat kekurangan dan kelebihan yang dia punya.
2)      Motivasi: Manusia membutuhkan Allah.
b.      Kegiatan Inti
1)      Dengan bimbingan guru, siswa menyusun klipping dengan teratur.
2)      Guru menjelaskan bahwa hal-hal di luar kemampuan manusia harus dihadapi dengan iman kepada Tuhan Yesus Kristus.
3)      Siswa membaca kitab Injil, khususnya Yohanes 3:16.
4)      Guru menceritakan secara singkat kehidupan manusia.
5)      Dengan bimbingan guru, siswa menyimpulkan cerita guru.
6)      Guru menjelaskan makna kedatangan Yesus ke dunia ini.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007.

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Lisan
  2. Bentuk Instrumen: Uraian
  3. Contoh Instrumen:
a.       Kepada siapakah kita bersyukur?
b.      Siapakah Tuhan Yesus sebenarnya?
c.       Apakah tujuan Yesus datang ke dunia ini?



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah                     :    Sekolah Dasar
Mata Pelajaran          :    Pendidikan Agama Kristen.
Kelas / Semester       :    IV (Empat) / Ganjil

Standar Kompetensi  :    Menyebutkan wujud tindakan manusia yang dapat menunjukkan pemahaman dan pengakuan keberadaan Allah dan Manusia serta menjelaskan kemahakuasaan Allah yang menyebabkan manusia dapat bergantung sepenuhnya pada Allah.
Kompetensi Dasar    :    Siswa mengakui keterbatasannya sebagai manusia dan ketergantungannya pada kemahakuasaan Allah.
Indikator                   :    Mensyukuri keberadaan dirinya sebagai makhluk yang penuh kekurangan.
Alokasi Waktu          :    6 jam

A.     TUJUAN PEMBELAJARAN
  1. Siswa dapat menjelaskan tujuan bersyukur.
  2. Siswa dapat mempertanyakan makna hidup di balik kekurangannya.
  3. Siswa dapat merancang cara bersyukur kepada Allah.

B.     MATERI PEMBELAJARAN
Bersyukur kepada Allah walau penuh keterbatasan.

C.     METODE PEMBELAJARAN
Bercerita, Ceramah, Tanya-jawab.

D.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN
  1. Pertemuan keenambelas
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat keterbatasannya sebagai manusia.
2)      Motivasi: Bersyukur kepada Allah.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru bercerita tentang “3 Pohon Cemara.”
2)      Dengan bimbingan guru, siswa menemukan makna cerita.
3)      Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok.
4)      Dengan bimbingan guru, siswa mendiskusikan makna hidup di balik keterbatasannya.
5)      Siswa membahas hasil pekerjaannya dan guru mmenjelaskan hasil pekerjaan siswa.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.
  1. Pertemuan ketujuhbelas
a.       Pendahuluan
1)      Apersepsi: Mengingat makna hidup di balik keterbatasannya.
2)      Motivasi: Bersyukurlah pada Allah.
b.      Kegiatan Inti
1)      Guru membagi siswa dalam beberapa kelompok.
2)      Dengan bimbingan guru, siswa mendiskusikan cara bersyukur dan tujuan bersyukur kepada Allah.
3)      Siswa membacakan hasil laporannya dan guru menjelaskan yang kurang bagus.
c.       Penutup
Guru menyimpulkan materi pembelajaran.

E.     ALAT DAN SUMBER BELAJAR
  1. Alkitab.
  2. Buku PAK kelas 4, Mitra, Medan, 2006.
  3. Buku PAK kelas 4, BMI, Bandung, 2006.
  4. Buku PAK kelas 4, BPK Gunung Mulia, Jakarta, 2007.

F.      PENILAIAN
  1. Teknik Instrumen: Tes Tertulis
  2. Bentuk Instrumen: Uraian
  3. Contoh Instrumen:
a)      JIka kamu melihat orang cacat, apakah yang akan kamu lakukan?
b)      Maukah engkau berdoa di saat sedang bersukacita?
c)      Siapakah yang membutuhi segala kebutuhanmu?
d)      Bagaimanakah caranya bersyukur pada Allah?




Silahkan Download:
Format Word
Format Pdf